Penjernih air dari bahan alami memiliki kelemahan berupa

Penjernih air dari bahan alami memiliki kelemahan berupa

Kelemahan dan Kelebihan Penjernih Air Secara Distilasi – Distilasi menjadi salah satu metode yang penting dalam menjernihkan air. Metode satu ini mungkin bukan metode modern, malah bisa dikatakan sebagai metode jadul dan klasik. Atau dengan kata lain bisa disebut juga sebagai metode tradisional. Namun demikian, cara menjernihkan air dengan metode ini cukup baik. Terlepas dari kegunaannya yang baik untuk menghilangkan kontaminan dalam air ini, metode ini tetap saja memiliki kelemahan dan kelebihannya sendiri.

Proses, kelemahan dan kelebihan penjernih air secara distilasi yang harus Anda tahu
Kelemahan dan Kelebihan Penjernih Air Secara Distilasi

Proses distilasi
Sebelumnya Anda harus tahu bagaimanakah proses distilasi terjadi. Di mana air dididihkan terlebih dulu baru kemudian uap airnya naik ke kondensor hingga prosesnya sampai pada air yang terkondensasi, kemudian dikumpulkan hingga akhirnya disimpan. Dalam proses panjang distilasi ini, akan banyak kontaminan yang hilang. Dua di antaranya adalah herbisida dan pestisida. Namun demikian, bisa jadi penghilangan atau penghapusan ini tidak cukup efisien atau dengan kata lain tidak terlalu tuntas. Maka dari itu, mungkin sekali distilasi kelemahan dan kelebihan. Kami akan paparkan kelebihan dan kekurangannya dalam pemaparan selanjutnya.

Kelebihan dan kelemahan penjernih air secara distilasi
Berikut kelemahan dan kelebihan penjernih air secara distilasi yang harus Anda tahu;

Pertama, kelebihan metode distilasi

Kelebihan dari metode ini adalah kemampuan untuk menghilangkan segala jenis kontaminan. Mulai dari sedimentasi hingga bakteri, virus, dan yang lainnya. Kelebihan ini tentu sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia. Maka dari itu teknik ini banyak dipilih oleh orang di zaman dulu. Karena secara jelas bisa mendapatkan air bersih dan layak untuk dikonsumsi. Mereka pun bisa merasa aman dan tidak terganggu kesehatannya setelah melakukan distilasi pada air tercemarnya.

Kedua, kelemahan metode distilasi

Namun demikian, distilasi bukanlah metode yang sempurna, tetap ada kelemahan dari kelebihan yang dimilikinya. Berikut beberapa kelemahannya;

Ada kontaminan yang mungkin saja terbawa
Ketika Anda menggunakan metode ini, maka Anda akan membutuhkan perawatan yang sangat ekstra. Dan jika ini terjadi, bukan tidak mungkin Anda akan direpotkan dengan perawatannya saja. Banyak waktu yang akan terbuang karena alat yang tidak praktis ini.
Membutuhkan banyak energi, kelemahan ini sangat penting untuk Anda pertimbangkan supaya bisa menghemat lebih banyak energi dan bisa dimanfaatkan untuk keperluan lain.
Dimensi dan ruangan yang dibutuhkan sangat besar sehingga akan sangat banyak ruangan yang akan terpakai. Dan ini bukan hal yang praktis.
Filter air modern
Untuk itu, sebagai solusinya Anda bisa menggunakan penyaring air yang terbaik dan praktis. Filter air modern dengan teknologi terbaik untuk menjaga kesehatan Anda. Sekarang sudah banyak produk yang ada di Indonesia, salah satunya adalah Nicofilter.