Berikut adalah penjelasan mengenai siapakah Yesus:

- Mesias: Yesus adalah “yang terpilih” dan “yang terurapi”. Yesus sebagai Mesias ini diberitakan oleh Andreas yang kala itu bertemu Yesus dan memberikan kabar tersebut kepada Simon. Yesus juga mengaku sebagai Mesias dan hal ini ada pada Yohanes 4:25-26, “Aku tahu bahwa Mesias akan datang, yang disebut juga dengan Kristus; Ia datang, Ia akan memberitakan segala sesuai kepada kami. Kata Yesus kepadanya: Akulah Dia, yang sedang berkata-kata dengan engkau”.
- Anak Allah: maksud dari pernyataan ini tidak serta merta bahwa Yesus adalah anak dari Allah dalam bentuk hubungan ayah dan anak. Yesus sebagai Anak Allah adalah Yesus adalah Allah yang datang sebagai manusia ke dalam dunia. Yesus juga dikandung oleh Roh Kudus dan bukan berasal dari hubungan antara perempuan dan laki-laki. Hal ini disampaikan di dalam Lukas 1:35, “Roh Kudus akan turun ke atas dirimu dan kuasa Allah akan menaungi engkau; sebab itu anak yang kaulahirkan akan menjadi kudus, Anak Allah”.
Pembahasan
Yesus Kristus adalah iman dari agama Kristiani.
Di dalam agama Kristiani, Yesus Kristus dipandang sebagai juruselamat dunia yang akan datang untuk kedua kalinya ke dunia untuk menghapuskan dosa dan juga menyelamatkan diri dari setiap manusia yang ada di dunia. Yesus juga dipandang sebagai nabi karena ia memberitakan dan mewartakan kebenaran Allah kepada orang-orang. Salah satu murid Yesus, yaitu Petrus mengatakan bahwa Yesus adalah Mesias dan hal ini ada pada Matius 16:16, “Petrus berkata: Engkaulah Mesias, Anak Allah yang hidup”.
Rekomendasi Lainnya:
- Jelaskan makna penampakan dalam peristiwa kebangkitan Tuhan Yesus Makna penampakan Tuhan Yesus, yaitu : Arti dan makna penampakan Yesus bagi kita ~ Landasan firman Tuhan untuk tema tersebut diambil dari kitab Kisah Para Rasul. Dokter Lukas menegaskan demikian: “Kepada mereka Ia menunjukkan diri-Nya setelah penderitaan-Nya…
- Jelaskan aqiqah menurut bahasa dan istilah Dalam tradisi umat Islam, kelahiran seorang anak biasanya dirayakan dengan acara aqiqahan. Acara aqiqah dilaksanakan dengan tujuan untuk mengungkapkan kebahagian dan memanjatkan syukur kepada Allah SWT. Upacara aqiqah biasanya dilakukan dengan prosesi penyembelihan hewan ternak seperti…
- Doa supaya kucing peliharaan pulang kerumah beserta artinya Telah terdapat doa agar kucing peliharaan yang hilang dapat kembali lagi ke rumah yaitu ialah sebagai berikut: Setelah sholat dapat membaca doa "Ya Allahu Yaa Shaahid" yang berarti Ya Allah yang Maha Melihat, bacalah doa tersebut hingga 100 kali. Setelah itu, bacalah doa "Ya Jaamia'an…
- Pidato agama islam singkat tentang sedekah Pidato adalah mengungkapkan pemikiran yang ada dalam diri seseorang melalui kata-kata dan biasanya didengarkan oleh banyak orang dalam satu acara tertentu. Berikut ini contoh pidato dengan tema sedekah; Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Dengan mengucapkan hamdalah dan rasa syukur…
- Jelaskan empat tugas ayah dalam pembentukan karakter anak Sudah menjadi hal yang lumrah kalau seorang anak akan lebih dekat dengan Ayah. Menurut penelitian, kedekatan Ayah dengan anak dapat meningkatkan kemampuan kognitif dan sosialisasi anak. Bahkan, kepedulian Ayah terhadap kegiatan belajar anaknya berbanding lurus…
- Kisah nabi nuh lengkap dari lahir sampai wafat Kelahiran Nabi Nuh AS Nabi Nuh as dilahirkan 126 tahun setelah wafatnya Nabi Adam as, hal ini sebagaimana yang dituturkan Imam Ibnu Jarir dan yang lainnya. Silsilah beliau adalah Nuh bin Lamak bin Matusyalah bin…
- Bahan utama untuk membuat permainan yoyo Yoyo atau Yo-yo adalah suatu permainan yang tersusun dari dua cakram/disk berukuran sama (biasanya terbuat dari plastik, kayu, atau logam) yang dihubungkan dengan suatu sumbu, di mana tergulung tali yang digunakan. Satu ujung tali terikat…
- Apa bedanya antara bimbingan belajar, kursus dan pelatihan? Apa Perbedaan Bimbel, Kursus dan Pelatihan ? Ini Penjelasannya Bimbel (bimbingan belajar), les privat, kursus, dan jenis bimbingan lainnya merupakan metode pembelajaran tambahan untuk anak. Jadi, selain mendapat pelajaran dari sekolah, anak juga akan mendapatkan pelajaran…
- Makna puisi karangan bunga Berikut adalah makna dari puisi Karangan Bunga karya Taufik Ismail: Kita sebagai orang yang sudah hidup di zaman kemerdekaan harus selalu menghormati dan mengenang jasa para pahlawan yang telah mengorbankan jiwa dan raga hingga nyawanya demi…
- Contoh-Contoh Pidato Singkat Tentang Pergaulan Bebas Sobat Pembaca, selamat datang dalam artikel kami yang membahas masalah yang relevan dan penting dalam kehidupan modern ini, yakni "Pergaulan Bebas." 🤔 Dalam era digital dan globalisasi ini, fenomena pergaulan bebas semakin merajalela di tengah…
- Komik Cerita Komik cerita adalah sebuah genre literatur yang menggabungkan teks dan ilustrasi untuk menceritakan sebuah cerita atau menyampaikan pesan kepada pembaca. Komik cerita biasanya terdiri dari serangkaian gambar yang diatur dalam panel-panel yang berdampingan, dengan teks…
- Cerita timun mas bahasa inggris dan terjemahannya Cerita timun mas bahasa inggris dan terjemahannya Once upon a time, an old widow wanted a daughter to live with her in the village. Knowing her wish, a huge giant visited her house. He gave…
- Sunatan adat sunda Salah satu tradisi yang merupakan percampuran antara budaya Islam dan Sunda adalah tradisi khitanan atau sunatan. Dalam agama Islam hukum khitan bagi laki-laki adalah wajib karena memiliki makna pensucian diri dan kepatuhan kepada ajaran agama.…
- Kaidah bahasa yang muncul dalam teks iklan adalah "Gunakan listrik seperlunya" kaidah yg muncul dalam teks iklan di atas tersebut adalah.... a. kalimat persuasif b. kalimat imperatif c. berima puitis d. berkesan positif Kaidah yang muncul dalam teks iklan di bawah adalah: b.…
- Tuliskan Lirik Lagu Cuk Mak Ilang yang berasal dari Palembang, Sumatera Selatan Berikut ini adalah lirik lagu "Cuk Mak Ilang" yang berasal dari Provinsi Sumatera Selatan: Cuk Mak Ilang Mak ilang jaga batu Di mano koceng belang Di situ rumah aku Di situ rumah aku Kapal api masok pelembang…